Jawa Timur Bersiap Sambut Wisatawan dengan CHSE
Marketplus.co.id - Program sertifikasi CHSE (Cleanliness, Health, Safety, and Environment Sustainability) gratis bagi usaha pariwisata dan ekonomi kreatif di Jawa Timur yang dijalankan Kemenparekraf/Baparekraf melebihi target awal yang sebelumnya ditetapkan. Kepala Dinas Kebudayaan dan Pariwisata…